Jumat, 01 Juli 2011
Alam Sekitar Kita
PINGUIN
Siapa yang tak kenal dengan hewan lucu ini?
Pinguin merupakan burung yang tidak dapat terbang, sayap pinguin telah teradaptasi untuk mendayung saat menyelam. Pinguin mencari makan di dalam laut. Makanannya adalah ikan kecil dan udang-udangan. Pinguin mampu menyelam dengan kecepatan 6-12 km/jam di dalam air. Pinguin mampu bertahan di habitatnya yang sangat dingin karena memiliki kulit yang tebal. Tubuh pinguin memiliki dua warna, yaitu hitam dan putih. Warna hitam pada punggungnya memiliki fun gsi untuk menyerap panas dari sinar matahari. Warna putih di tubuhnya tersebut berfungsi membantu penyamaran dengan lingkungannya agar terhindar dari predator.
Di kutip dari buku"HEWAN YANG MENAKJUBKAN" oleh: Agus Mawardi,H.S.Si
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar